Wednesday, July 31, 2013

Pengertian Sistem Koneksi Internet

Artikel Teknologi Komputer
Artikel Teknologi Komputer - Pengguna internet diseluruh dunia mengalami perkembangan yang sangat pesat, termasuk di Indonesia sendiri. Berbagai kemudahan yang ditawarkan atas hadirnya internet menjadikan banyak orang beraksi di dunia maya, semisal browsing, chatting, blogging, hingga tekun menjadi penghuni media sosial. Semua kegiatan melalui dunia maya ini tidaklah dapat kita lakukan tanpa adanya koneksi internet. Apakah Anda tahu apa pengertian dari internet itu sendiri?

Pengertian sistem koneksi internet yaitu seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak.

Koneksi internet yang umum digunakan terdiri atas dua macam, yakni koneksi internet yang menggunakan kabel dan nirkabel ( wireless ).lebih jelasnya anda bisa membaca tentang pengertian internet.  Koneksi internet kabel adalah jenis koneksi yang memanfaatkan media kabel sebagai penghantarnya. Wireless adalah teknologi tanpa kabel, dalam hal ini adalah melakukan hubungan telekomunikasi dengan menggunakan gelombang elektromagnetik sebagai pengganti kabel. Saat ini teknologi wireless berkembang dengan pesat, secara kasat mata dapat dilihat dengan semakin banyaknya pemakaian telepon sellular, selain itu berkembang pula teknologi wireless yang digunakan untuk akses internet.





Koneksi Internet Nirkabel sebagai suatu system akan berfungsi baik jika komponen-komponen yang ada dapat menjalankan perannya masing-masing mendukung antara komponen yang satu dengan lainnya.

Komponen tersebut terdiri atas:

1. Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat keras berupa computer yang dapat dipakai untuk internet yaitu Personal Computer atau Notebook.

2. Perangkat Lunak (Software)
Perangkat lunak yang diperlukan antara lain software system operasi, software router/ gateway, dan software browser. Software sitem operasi yang dapat digunakan anatara lain Microsoft Windows 9x/ ME/ NT/ 2000, XP, Unix dan Linux. Software Router/gateway yang dapat digunkan antara lain: Kerio Winrouter 4.2.1 dan internet conection sharing dari Windows Netscape Navigator, Opera, Neoplanet, dan sebagainya.

3. Internet Service Provider (ISP)
Agar computer dapat terhubung dengan internet maka perlu menghubungi penyedia layanan internet / jasa operator internet (ISP) terlebih dahulu. Salah satu ISP yang dapat dimanfaatkan adalah ISP dari Telkom yang disebut Telkom Instan.

Sistem koneksi internet inilah yang akan mendukung kita dalam melakukan berbagai hal di dunia maya. Demikian artikel teknologi komputer mengenai koneksi internet. Terkait cara mempercepat koneksi internet bisa sobat cari di Google. ^_^

Salam Berbagi Ilmu...

8 comments:

pendakian semeru said...

Info pendakian ke gunung semeru bisa datangi website utama saya natural sunrise tour

sewa mobil di malang said...

I am really impressed with your writing skills as well as with the layout on your blog. Is this a paid theme or did you customize it yourself? Anyway keep up the excellent quality writing, it is rare to see a nice blog like this one today..

Unknown said...

Jawa timur adalah gudangnya destinasi wisata yang wajib anda kunjungi, salah satunya adalah wisata malang batu dan gunung bromo. Anda membutuhkan beberapa hari untuk dapat berkunjung ke semua objek wisata tersebut dan untuk lebih mudahnya Anda bisa memesan paket wisata malang batu bromo 4 hari 3 malam. Penjelasan itinerary lengkap dan fasilitas apa saja yang didapat saat memesan paket wisata city tour malang batu bromo penjelasan lengkap disini.

Taman Nasional Bromo Tengger Semeru merupakan kawasan yang banyak memiliki objek wisata populer di mata para wisatawan. Dari sekian banyak destinasi wisata yang bisa dikunjungi, wisata gunung bromo lah yang paling terkenal. Keindahan sunrise di gunung bromo memang selalu membuat orang penasaran untuk berkunjung. Untuk datang kesana anda bisa memesan paket wisata gunung bromo midnight. Info fasilitas lengkap paket wisata bromo midnight dari malang/surabaya baca selengkapnya disini.

Jasa rent car murah di surabaya bisa anda booking melalui online dan cukup dengan menelepon nomor kantor perusahaan penyewaan mobil tersebut. Biasanya untuk booking rent car surabaya tersebut diharuskan membayar Down Payment (DP) sebagai tanda jadi dan juga itu pembuktian kalau anda memang benar-benar ingin menyewa mobil tersebut. Tatacara lengkap untuk booking online rent car harga murah di surabaya baca penjelasan berikut.

Unknown said...

Tempat rental mobil yang ada di kota malang sangatlah banyak dan ada yang memiliki website sendiri dan ada yang tidak. Salah satu perusahaan jasa rental mobil terpecaya di kota malang adalah AKFATRANS yang beralamat di perumahan oma campus sengkaling malang. Jenis mobil yang disewakan sangat beragam, mulai dari avanza, xenia, ertiga, elf dan yang lainnya. Harga sewa mobilnya juga sangat terjangkau. Info selengkapnya tentang rental mobil malang kunjungi website.

Anda tidak perlu khawatir saat datang ke kota jogja untuk suatu keperluan tertentu dan membutuhkan kendaraan roda empat. Anda bisa menggunakan jasa penyedia sewa mobil di jogja, bisa dengan sopir atau tanpa sopir. Kelebihan sewa mobil jogja dengan sopir adalah anda tidak akan tersesat dan sopir tersebut sekaligus menjadi guide selama perjalanan anda saat menggunakan jasa sewa mobil di jogja. Info lengkap jenis-jenis kendaraan yang disewakan di jogja baca selengkapnya disini.

Anda tidak usah bingung tentang alat transportasi di pulau bali untuk mengunjungi wisata disana. Banyak sekali tempat persewaan mobil di bali yang berharga murah dan tarif itu bisa dibilang lebih murah jika dibandingkan dengan kota-kota besar di Indonesia. Rata-rata tarif penyewaan mobil bali berkisar antara 150.000 - 250.0000 rupiah per hari. Anda bisa memesannya di tempat penyewaan mobil di bali. Informasi kontak dan alamat tempat persewaan mobil harga murah di bali tersebut klik penjelasan ini.

PKL said...

Terimakasih infonya mengenai pengertian sistem koneksi internet...
Cek juga paket internet cepat
biar internetannya cepet

SUJIANTO said...

Sip

Stafaband said...

Matur suwun gan, joss pokoknya

AQUATIC ESSENCE said...

terimakasih untuk informasinya.

Post a Comment

Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Buy Printable Coupons